Jumat, 04 Mei 2012

Mencari nilai max dan min

SOAL RESPONSI :
Membuat query untuk group dan mencari nilai max n min pada group itu ( lelang barang )

Klausa Group By
Klausa group by akan mengumpulkan baris data dari tabel sesuai dengan kolom yang
dispesifikasikan dan memperkenankan adalah fungsi agregasi pada satu atau lebih kolom.
Untuk lebih jelas dapat dilihat pada contoh berikut:

SELECT MAX (harga), barang
FROM lelangbarang
GROUP BY barang;
Mencari nilai min :
SELECT MIN (harga), barang
FROM lelangbarang
GROUP BY barang;

Query ini akan mengambil dan menampilkan nilai maksimum & minimum dari lelang dari tiap
Lelang barang dan dikelompokkan berdasarkan nama barang

Download PDF Responsi

Tidak ada komentar:

Posting Komentar